Spesifikasi Alat Penggiling Daging Manual Meat Grinder Gilingan Daging Manual Carlton no 32 v
Alat Penggiling Daging Manual Meat Grinder Gilingan Daging Manual Carlton no 32 v
Gilingan daging Carlton no 32 v merupakan salah satu alat dapur yang memiliki fungsi utama sebagai alat penggiling daging berukuran kecil yang cocok untuk digunakan di rumah dan usaha kecil.
Mesin Penggiling Daging Meat grinder carlton no 32v merupakan sebuah mesin yang berfungsi untuk menggiling daging secara manual supaya dapat menghasilkan hasil gilingan daging yang lebih bagus daripada dengan tangan manusia langsung.
Berat : 5 Kg
Inlet size : 14 cm
Kapasitas : 180 kg/ jam
Dimensi : 290 x 140 x 200 mm
Kelebihan alat penggiling daging Carlton no 32 v :
Alat giling daging, loyang, dan body terbuat dari baja
Putaran stabil dengan output yang besar
Listrik rendah 200 watt